19 Oktober 2008

Find Name Server, Siapa Pemiliknya? (bag 1)

Kali ini tugas yang diberikan cukup baru saya kenal, yaitu telusuri siapa pemilik atau pendaftar beberapa name server (disebutkan 3 site yang harus ditelusuri untuk tugas kali ini):
1. http://www.detik.com
2. http://www.okezone.com
3. http://www.itb.ac.id

Penelusuran dapat dilakukan menggunakan aplikasi under windows maupun linux. Secara masih newbie untuk linux, maka saya memutuskan menggunakan aplikasi penunjang berbasis windows yaitu whois. Tampilan awal saat membuka page ini seperti berikut:

Untuk case 1 dan 2, saya dapat lakukan penelusuran di luar jaringan intra ITB. Namun, untuk yang case terakhir, saya harus menelusurinya di jaringan intra
ITB. puih...lumayan harus buka akses di kampus nih...hehe

1. Whois http://www.detik.com
Dari data di atas, dapat diuraikan:

domain detik.com terdaftar atas nama: Siberkom PT. Agranet Multicitra

beralamat:
Aldevco Octagon Building lt 2 Jl. Warung Buncit Raya 75 Jakarta DKI Jakarta 12740

dalam domain detik.com tersebut, ada 3 NS yang menggunakannya:
NS1.DUNIADETIK.COM
AGRA1.DUNIADETIK.COM
NS1.DETIK.NET.ID

selanjutnya untuk case 2 di halaman ini.

1 komentar:

Mohon untuk menggunakan kalimat yang tidak menyinggung SARA. terima kasih